Koneksi Internet Menggunakan Nokia PC Suite, HP Dijadikan Browsing di PC? dan Cara Install+Tutorial Setting Handphone Sebagai Modem di Komputer? Wow! Bagaimanapun juga Internet meningkat pesat disaat kebutuhan zaman semakin bertumpu kepada teknologi. Sebagian besar ilmu pengetahuan berkualitas banyak ditemukan di dunia maya, bahkan tak sedikit orang yang belajar melalui internet tak kalah saing dengan yang lain tergantung kreativitas yang dia lakukan. Menanggapi hal demikian tentu sudah seperti kebutuhan tersendiri untuk menunjang karir maupun dalam proses pendidikan. Tak ayal semua kalangan saat ini banyak menghabiskan waktu berselancar di dunia maya tanpa bertuan tersebut.
Siapa yang mau berinternet? Hanya 9 dari 10 orang yang menjawab “YA”. Satu lagi menjawab tidak dengan alasan tertentu. Dengan survei yang begitu tren internet pada umumnya berujung pada warnet, kemudian kini bisa saja melakukan browsing dan download lewat handphone dengan mudah yang telah disediakan vendor CDMA dan GSM. Cukup dengan lebih kecil dari telapak tangan, jangan salah! Dunia telah di genggam anda.
Belum puas dengan hanya browsing lewat HP, tentu menggunakan kotak mesin yang canggih berupa komputer. Lagi-lagi melenggang ke warnet untuk mendapat kebutuhan informasi yang dicari. Apakah anda punya komputer atau sejenisnya? Jika jawabannya “YA”, maka tidak perlu repot lagi untuk jauh-jauh bertemu dengan Google, Facebook dsb. Modem Speedy adalah jawaban yang pas untuk koneksi pribadi, tentu dengan biaya yang membuat kantong menjerit, tergantung paket yang dipesan. Ada yang murah gak? Tentu ada, menggunakan Modem CDMA atau GSM USB. Sepertinya itu sudah biasa, bagaimana tanpa Modem USB dan Spedy! Bisakah menghemat biaya dan mendapat koneksi Internet? Jawabannya masih “ADA”. Wow!
Kini tidak perlu khawatir lagi! Semua terjawab oleh situs kesayangan anda ini, Kenapa? Karena anda bisa berinternet hanya menggunakan modem! Modem seperti apa? Ya, modem handphone yang siap menemani anda dalam berselancar di internet.
Berikut cara menggunakan modem HP di komputer
(Simulasi Menggunakan HP NOKIA 6303i) :
Cara Installasi Nokia PC Suite
2. Instalasi Nokia PC Suite,
3. Hidupkan Bluetooth atau pasang kabel data untuk
menghubungkan ke komputer,
4. Jika ada pesan pengaturan pada HP, Pilih Modus Nokia PC Suite,
5. Klik tanda panah,
6. Pilih media yang digunakan, kemudian klik tanda panah,
** saat ini saya menggunakan kabel data
7. Deteksi Nokia berhasil,
8. Klik ceklis,
9. Selesai.
Bagaimana cara menyambungkan Modem HP ke internet?
Untuk Nokia PC Suite, cukup mengklik ikon (gambar) pada toolbar dengan cara klik kanan kemudian pilih “Hubungkan ke Internet”
1. Klik Konfigurasi untuk mengatur setting APN,
1. Kartu simPATI
Ketik SMS : GPRS kirim ke 6616
Ketik MMS : MMS kirim ke 6616
**Nomor kode bisa anda peroleh dibalik SIM Card yang berjumlah
16 Digit angka.
2. Kartu HALO
Ketik SMS : GPRS kirim ke 6616
Ketik MMS : MMS kirim ke 6616
3. Kartu AXIS
Hubungi layanan pelanggan di 838 dari ponsel anda
atau kunjungi XL Shop Terdekat.
4. Kartu XL
Hubungi layanan pelanggan di nomor 818 dari ponsel anda atau ke
(021) 579 59818 atau kunjungi XL Shop Terdekat.
5. Matrix
Ketik SMS : ACT GPRS kirim ke 888
Ketik MMS : ACT MMS kirim ke 888
6. IM3
Otomatis aktivasi dari kartu perdananya
Cara Setting GPRS dan MMS secara manual :
Setting Manual GPRS
1. GPRS TELKOMSEL
Connection Name : Telkomsel
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : telkomsel
Username : wap
Prompt Password : No
Password : wap123
Authentication : Normal
Proxy address : 10.1.89.130
Homepage : http://wap.telkomsel.com
Connection Security : Off
Session Mode : Permanent
2. GPRS AXIS
Setting GPRS AXIS
Connection Name : AXIS
Data Bearer : GPRS atau PS
Access Point Name (APN) : AXIS
Username : AXIS
Prompt Password : No
Password : 123456
Authentication : Normal
Gateway/Proxy IP Address : 10.8.3.8
Gateway/Proxy Port : 9201 atau 8080
Homepage : http://wap.axisworld.co.id
Connection Security : Off
3. GPRS Mentari
Profile Name : INDOSATGPRS
Homepage URL : http://wap.klub-mentari.com
IP Address : 10.19.19.19
Bearer : GPRS
User Name : indosat
Password : indosat
** Jika gagal dalam konfigurasi manual, maka silakan kunjungi http://www.klub-mentari.com/setting.php?mode=gprs
4. Setting GPRS Matrix
Connection Name : Satgprs
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : satelindogprs.com
Username : (kosongkan)
Prompt Password : No
Password : (kosongkan)
Authentication : Normal
Proxy address : 202.152.162.250
Homepage : http://satwap
Connection Security : Off
Session Mode : Permanent
5. Setting GPRS IM3
Connection Name : M3-gprs
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : www.indosat-m3.net
Username : gprs
Prompt Password : No
Password : im3
Authentication : Normal
Proxy address : 010.019.019.019
Homepage : http://wap.indosat-m3.net
Connection Security : Off
Session Mode : Permanent
6. Setting GPRS XL
Connection Name : XL-gprs
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : www.xlgprs.net
Username : xlgprs
Prompt Password : No
Password : proxl
Authentication : Normal
Proxy address : 202.152.240.50
Homepage : http://wap.lifeinhand.com
Connection Security : Off
Session Mode : Permanent
Setting Manual MMS
1. Setting MMS TELKOMSEL
Connection Name: tel-MMS
Data Bearer: GPRS
Access Point Name: mms
Username: wap
Prompt Password: No
Password: wap123
Authentication: Normal
Proxy address: 10.1.89.150
Homepage: http://mms.telkomsel.com/
Connection Security: Off
2. Setting MMS AXIS
Hubungi layanan pelanggan di 838 dari ponsel anda atau kunjungi XL Shop Terdekat.
3. Setting MMS Mentari dan Matrix
Connection Name : sat-MMS
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : mms.satelindogprs.com
Username : satmms
Prompt Password : No
Password : satmms
Authentication : Normal
Proxy address : 202.152.162.88
Homepage : http://mmsc.satelindogprs.com.
Connection Security : Off
4. Setting MMS IM3
Connection Name : M3-MMS
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : mms.indosat-m3.net
Username : mms
Prompt Password : No
Password : im3
Authentication : Normal
Proxy address : 010.019.019.019
Homepage : http://www.mmsc.m3-access.com
Connection Security : Off
5. Setting MMS XL
Connection Name : XL-MMS
Data Bearer : GPRS
Access Point Name : www.xl.mms.net
Username : xlgprs
Prompt Password : No
Password : proxl
Authentication : Normal
Proxy address : 202.152.240.50
Homepage : http://mmc.xl.net.id/sevlets/mms
Connection Security : Off
3. Atur APN settingan Modem,
5. Selesai.
Catatan : Saat ini handphone sudah seperti baju yang selalu dipakai, bagaimana tidak! Semuanya sudah memiliki hp masing-masing mulai dari tanpa sistem operasi sampai dengan HP yang punya sistem operasi. HP yang support internet adalah hal yang mujur buat anda karena hanya dengan tampilan kecil, tapi cukup untuk memenuhi kebutuhan informasi anda.Kini anda sudah bisa browsing dan download dengan menggunakan komputer sebagai koneksi internet cukup dengan modem HP . Jika sedikit ragu silahkan komentar di bawah ini, Insya Allah saya akan menjawab pertanyaan anda. Semoga ini bermanfaat, selalu kunjungi situs teknologi komputer dan jaringan di linggausoft. Terima kasih...
2 komentar:
mantap gan...
Tapi.. ada yang lebih simple lagi ga'?
+salam kenal+
Kalau Cara Lain Belum Saya Ketahui , Tapi Ikuti Cara Yang Saya Gunakan Saja Toh Berhasil...
Posting Komentar